Matematika Sekolah Dasar Tiga buah tangki masing-masing berisi minyak tanah 4,25 m3, 2.500 liter, dan 5.500 dm3. Jumlah minyak tanah seluruhnya ada…liter​

Tiga buah tangki masing-masing berisi minyak tanah 4,25 m3, 2.500 liter, dan 5.500 dm3. Jumlah minyak tanah seluruhnya ada…liter​

Jawaban:

12.250 cm³

Penjelasan dengan langkah-langkah:

4,25 m³ = 4,25 × 1.000 liter = 4.250 liter

5.500 dm³ = 5.500 × 1 liter = 5.500 liter

Jumlah seluruh minyak tanah

= 4.250 + 2.500 + 5.500

= 12.250 liter

Jawaban:

12.250 liter

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

Ada tiga tanki minyak tanah:

•Tangki a=4,25 m3

•Tangki b=2.500 liter

•Tangki c=5.500 dm3

Ditanyakan:

Jumlah minyak tanah semua (j)=…liter ?

Jawab :

1 liter = 1 dm3

1 m3 = 1.000 dm3 = 1.000 liter

•a=4,25 m3×1.000=4.250 dm3=4.250 liter

•b=2.500 liter

•c=5.500 dm3=5.500 liter

j=a+b+c

=4.250+2.500+5.500

=12.250 liter

Jadi jumlah keseluruhan minyak tanah

adalah 12.250 liter

#semoga membantu

#semangat belajar

[answer.2.content]